04 Januari 2008

Lokasi TELKOM HotSpot

TELKOM Hotspot


Pematangsiantar, (04/01)
Sebagai perwujudan kepedulian terhadap perkembangan technologi di masyarakat PT. Telkom Kandatel Sumut telah membangun beberapa titik HotSpot (Akses Internet Tanpa Kabel). Internet sudah menjadi sebuah kebutuhan yang mau tidak mau telah menjadi prioritas dari dunia kerja maupun pendidikan. Telkom menyadari sepenuhnya akan kebutuhan itu dan membangun kerjasama di beberapa instansi dan mitra kerja lainnya. Berikut tempat-tempat di kota anda yang bisa anda pergunakan untuk mengakses layanan Internet baik dengan menggunakan Kartu I-Vas maupun yang FREE....Bagi rekan-rekan Netter bisa mencoba di lokasi sebagai berikut :...


Lokasi Pematangsiantar

Plasa Telkom Jl. WR. Supratman

Siantar Hotel Jl. WR. Supratman

School Point PT. Telkom Jl. Asahan Km. 3,5

Atmosfire Cafe Jl. Kartini

Cafetaria Universitas Simalungun Jl. Sisingamangaraja Barat

Lokasi Tebing Tinggi

Pondok Bagelen Jl. Deblot Sundoro

Lokasi Parapat

Plasa Telkom Parapat

Hotel Niagara Parapat

Hotel Inna Parapat

Lokasi Kampung Digital Tuk-tuk Samosir

Hotel Tabo Tuk-tuk

Hotel Carolina Tuk-tuk

Lokasi Padang Sidempuan

Plasa Telkom Padang Sidempuan

Pojok Wartawan Kantor Bupati Padang Sidempuan

UMTS Padang Sidempuan

Kantor Walikota Padang Sidempuan

City Walk Padang Sidempuan

MAN 2 Padang Sidempuan

Lokasi Balige

Kantor Bupati Balige

(Abdi.R)


4 komentar:

Julius Zico Hendra Hutagalung mengatakan...

ogut da coba....di lokasi P.Siantar.


mantep bgt brooo.

Anonim mengatakan...

haloo...gambar hotspotnya ngambil dari speedy lampung ya??

Unknown mengatakan...

yg disiantar da dicoba mantap bro..
mkasih tas pran serta telkom mbrikan layanan gratis bwt km2 yg suka teknologi..

kl di kantor bupati balige, qt maen dmnnya?kan ga mngkin qt masuk kntornya....

Anonim mengatakan...

Di Pondok Bagelen kapan mau dibangun, kami sangat menantikan nya